Kapan Debt Collector Kredivo datang ke Rumah? Sebagai pengguna aplikasi Kredivo dan meminjam uang atau cicil barang melalui aplikasi ini pasti was was jika mengalami gagal bayar.
Dimana ketika kamu gagal bayar pada aplikasi kredit, besar kemungkinan akan didatangi Debt Collector atau penagih utang ke rumah kamu, tentu saja akan menjadi hal yang sangat memprihatinkan jika mengalami hal tersebut.
Kredivo sendiri merupakan salah satu aplikasi cicilan online tanpa kartu kredit, dimana melalui aplikasi ini kamu bisa cicil barang apapun yang kamu inginkan serta mengajukan pinjaman uang.
Aplikasi Kredivo menawarkan bunga yang rendah sehingga banyak digunakan dan digemari saat ini, lantas bagaimana jika kamu mengalami gagal bayar dan cicilan nunggak hingga bertahun-tahun?
Tentu saja ketakutan terbesarnya adalah didatangi oleh DC atau Debt Collector, lantas kapan waktunya Debt Collector akan datang ke rumah kamu?
Perlu dicatat, Debt Collector akan datang ke Rumah kamu jika mengalami gagal bayar dengan nominal yang besar, sedangkan jika nominal kecil, nama kamu akan di coret di Bank Indonesia.
Nah jika nama kamu di corret, maka kamu tidak dapat mengajukan pinjaman uang lagi pada berbagai layanan pinjaman dan tak hanya berlaku di Kredivo saja, misalnya bank lokal seperti BRI, BCA dan lainnya.
Tidak mau kan jika sedang butuh dana dan kamu tidak dapat mengajukannya lantaran memiliki riwayat pinjaman yang jelek, oleh karena itu bayar sebisa mungkin jika memang kamu memiliki utang.
Selain membutuhkan syarat nominal tunggakan yang besar, ada satu syarat lain yang harus dipenuhi, dimana kamu mengalami masalah yang sama pada aplikasi lain selain Kredivo.
Misalnya, kamu gagal bayar cicilan di Kredivo, kemudian gagal bayar juga di Akulaku, Shopee PayLater, OVO PayLater dan beberapa aplikasi sejenisnya.
Jika kamu mengalami hal tersebut, maka sudah dipastikan jika pihak Kredivo akan bekerja sama dengan pihak Akulaku atau Shopee dengan mengirimkan Debt Collector ke Rumah kamu.
Nah bagaimana sudah mengerti dengan penjelasan diatas? Intinya jika pinjaman relatif kecil, maka nama kamu akan di coret di BI, sedangkan jika mengalami masalah pada gagal bayar pada beberapa aplikasi sekaligus jumlah yang besar, sudah dipastikan Debt Collector akan menyambut kamu.
Itulah sedikit penjelasan mengenai kapan Debt Collector Kredivo datang ke Rumah kamu, semoga saja dapat berguna dan bermanfaat bagi kamu yang membutuhkan, sampai jumpa!