Ini cara menggunakan Google Play Points bagi kamu yang sudah banyak mendapatkan points, kamu bisa membelanjakanya di Google Play Store.
Google Play Points merupakan salah satu fitur baru yang dikhususkan untuk memberikan reward atau hadiah pada penggunanya.
Fungsi dari Google Play Points sama seperti Saldo Google Play, hanya saja dengan penggunaan yang terbatas dan dikelola oleh Google sendiri.
Setelah sebelum kita membahas mengenai cara mengaktifkan Google Play Points, kemudian cara mendapatkan Google Play Points gratis, berikutnya adalah cara menggunakan Google Play Points.
Langsung saja, berikut ini bagaimana cara menggunakan Google Play Points untuk membeli game, aplikasi atau bahkan top up di Google Play Store.
Google Play Points memungkinkan kamu bisa menukarkannya dengan berbagai konten yang masih terhubung dengan Google Play Store.
Untuk saat ini, Google Play Points dapat ditukarkan dengan top up game favorit kamu, dan menukarkannya dengan Google Play Credit. Nah untuk menggunakannya simak ulasan di bawah ini.
Kedepannya akan banyak lagi item yang bisa ditukarkan dengan Google Play Points, semoga saja kamu juga bisa membeli aplikasi atau game dengan points ini.
Oh iya sebenarnya untuk membeli game dan aplikasi sudah dapat dilakukan, hanya saja kamu harus menukarkan points dengan Google Play Credit.
Yang mana Google Play Credit merupakan Saldo Google Play yang dapat kamu gunakan sebagai mata uang utama pada aplikasi Play Store.
Nah itu saja untuk cara menggunakan Google Play Points. Semoga saja dapat mudah dimengerti dan berguna bagi kamu yang membutuhkan. Sampai jumpa.