Cara Mengetahui Pacar Selingkuh Dengan GetContact

3 minutes reading
Tuesday, 11 Oct 2022 20:51 0 252 Riswan Suandi

Droidly.co – Akhir-akhir aplikasi GetContact yang mencuri banyak perhatian karena dengan menggunakan aplikasi ini banyak orang yang menggunakannya untuk sadap kontak pacar yang selingkuh, untuk kamu yang ingin cara mengetahui pacar selingkuh dengan GetContact bisa simak ulasan dibawah ini.

Aplikasi GetContact sendiri yang merupakan salah satu aplikasi yang digunakan untuk mengidentifikasi nomor yang tidak dikenal dan juga memblokir panggilan spam, selain itu juga dengan  menggunakan aplikasi GetContact ini yang bisa kamu gunakan untuk mengetahui pacar kamu selingkuh atau tidaknya.

Hadirnya aplikasi GetContact yang akan memudahkan pengguna dalam melacak nomor yang tidak dikenal yang menghubungimu, aplikasi ini juga yang bertugas untuk mencari nomor yang kamu masukkan ke dalam database dengan mudah, cepat dan praktis.

Untuk kamu yang ingin tahu dengan cara mengetahui pacar selingkuh dengan GetContact, maka Droidly akan membahasnya dibawah ini.

Cara Mengetahui Pacar Selingkuh Dengan GetContact

Cara Mengetahui Pacar Selingkuh Dengan GetContact

Aplikasi GetContact yang bisa digunakan pada semua perangkat baik itu HP Android, iPhone, tablet dan juga yang lainnya, dan untuk cara mengetahui pacar selingkuh dengan GetContact yaitu dengan melihat nama tagnya kontak pacar kamu.

Dimana selain untuk melakukan sadap kontak pacar kamu, kamu juga bisa menggunakan aplikasi ini untuk melakukan perlindungan kepada penggunanya jika merasa terganggu terdapat telpon dari nomor yang tidak dikenal dan juga spam.

Lalu bagaimana dengan cara mengetahui pacar selingkuh dengan GetContact? Bisa simak caranya di bawah ini dan kamu bisa mengikuti langkah-langkah dengan tertib, untuk kamu yang belum memiliki aplikasi GetContact maka bisa langsung menginstalnya melalui Google Play Store atau App Store.

Adapun untuk cara login ke aplikasi GetContact sebagai berikut:

  • Silahkan download aplikasi GetContact melalui Google Play Store dan juga App Store terlebih dahulu.
  • Jika aplikasi GetContact sudah di download lalu buka aplikasi GetContact tersebut.
  • Kemudian buka izin akses GetContact ke kontak dan telepon.
  • Lalu login dengan menggunakan akun Google atau Facebook sesuai dengan keinginan.
  • Selanjutnya silahkan verifikasi akun GetContact melalui telepon, WhatsApp atau Telegram.
  • Nantinya akan terdapat notifikasi link dari aplikasi GetContact.
  • Lalu klik link tersebut.
  • Tunggu beberapa saat hingga prosesnya berhasil.
  • Selesai.

Setelah kamu login ke aplikasi GetContact maka selanjutnya kamu bisa melakukan untuk cara mengetahui pacar selingkuh dengan GetContact dengan melihat tag dari kontak pacar kamu, adapun untuk caranya kamu bisa dengan mengikuti langkah-langkah berikut:

  • Terlebih dahulu kamu bisa dengan copy nomor pacar kamu, atau bisa juga langsung membuka aplikasi GetContact.
  • Lalu cari kontak pacar kamu di kolom pencarian dengan ketik namanya atau paste nomornya.
  • Jika sudah lalu klik “Cari”.
  • Nantinya akan muncul tag atau nama dari kontak tersebut.
  • Lalu bisa pilih menu “More tags” untuk melihat rincian nama atau tag yang lainnya apakah terdapat yang mencurigakan atau tidak.
  • Selesai.

Selain untuk mengetahui pacar selingkuh kamu bisa menggunakan aplikasi GetContact untuk perlindungan dari spam atau panggilan dari nomor yang tidak dikenal, adapun untuk caranya yaitu:

  • Terlebih dahulu silahkan buka aplikasi GetContact.
  • Lalu pilih menu “Lainnya” atau “Other”.
  • Kemudian pilih menu “Setting”.
  • Lalu pilih menu “Spam Setting”.
  • Nantinya akan terdapat dua pilihan atau opsi yaitu “Show warning for spam and fraud calls” jika kamu ingin mengaktifkan notifikasi peringatan dari nomor yang terdeteksi spam.
  • Namun jika kamu ingin memblokir panggilan yang terdeteksi penipuan atau mengganggu maka bisa dengan memilih opsi “Block all spam calls”.
  • Selesai.

Mungkin hanya itu saja beberapa cara yang bisa kamu gunakan untuk mengetahui pacar selingkuh atau tidak nya dengan menggunakan aplikasi GetContact, semoga dengan adanya ulasan diatas bisa membantu dan bermanfaat selamat untuk mencoba semoga saja pacar kamu tidak selingkuh ya.

Riswan Suandi

Seorang yang tertarik dengan perkembangan Teknologi