Banyak yang ingin tahu bagaimana cara mencari simbol di komputer, cara ini memang tidak dapat digunakan dengan mudah pada perangkat laptop, berbeda dengan pada ponsel.
Hal ini dikarenakan banyak yang memang belum mengetahui cara mencari simbol di komputer, karena pada keyboard laptop sendiri tidak disediakan secara lengkap.
Pada keyboard laptop hanya tersedia sedikit simbol saja yang diantaranya merupakan simbol umum yang banyak digunakan. Namun masih banyak simbol lain yang tidak disematkan.
Hadirnya simbol ini memang harus diketahui, terutama bagi kamu yang lebih banyak melakukan kegiatan di depan laptop atau komputer, misalnya untuk keperluan bekerja atau hanya sebagai belajar saja.
Berikut ini merupakan langkah-langkah bagaimana cara mencari simbol di komputer atau laptop yang bisa kamu ketahui.
Ada satu cara mencari simbol di komputer atau laptop yang paling mudah untuk dilakukan. Dimana kamu bisa menggunakan aplikasi bawaan pada Windows 10 atau terbaru.
Aplikasi untuk mengetik simbol tersebut adalah “Character Map” Aplikasi ini sudah terinstall pada perangkat laptop atau komputer kamu dengan sistem operasi Windows.
Tampilan dari aplikasi Character Map bisa kamu lihat seperti pada gambar dibawah ini.
Untuk menemukan dan menggunakan aplikasi Character Map, silahkan lakukan langkah sebagai berikut:
Pada aplikasi ini memang terbilang sangat lengkap, kamu bisa memilih berbagai character yang kamu butuhkan berdasarkan dengan jenisnya. Tak hanya itu kamu juga bisa mengetahui nama simbol yang terletak pada bagian bawah aplikasi.
Nah demikian diatas merupakan cara mencari simbol di komputer atau laptop. Semoga bermanfaat dan sampai jumpa!